PENGARUH KEPRIBADIAN DAN ORANG TUA TERHADAP MANAJEMEN KEUANGAN PRIBADI PADA MAHASISWA FAKULTAS EKONOMI UNIVERSITAS SAMUDRA ANGKATAN 2018-2019

Yulinar Yulinar, Muhammad Fuad, Dias Setianingsih

Abstract


Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh kepribadian dan orang tua terhadap manajemen keuangan pribadi pada mahasiswa Fakultas Ekonomi Universitas Samudra angkatan 2018-2019. Penelitian ini menggunakan sampel sebanyak 81 responden yang merupakan mahasiswa aktif Fakultas Ekonomi Universitas Samudra angkatan 2018-2019. Metode analisis data menggunakan persamaan regresi linier berganda, uji t, uji F dan uji koefisien determinasi. Hasil penelitian ini menunjukkan Y = 4,701 + 0,274X1 + 0,445X2. Hasil uji t menyatakan kepribadian berpengaruh signifikan terhadap manajemen keuangan pribadi pada mahasiswa Fakultas Ekonomi Universitas Samudra angkatan 2018-2019, dimana dari uji t diperoleh nilai t sig. 0,000 < 0,05. Orang tua berpengaruh signifikan terhadap manajemen keuangan pribadi pada mahasiswa Fakultas Ekonomi Universitas Samudra angkatan 2018-2019, dimana dari uji t diperoleh nilai t sig. 0,000 < 0,05. Hasil uji F menyatakan kepribadian dan orang tua secara simultan berpengaruh signifikan terhadap nilai F sig. 0,000 < 0,05. Dari analisis koefisien determinasi diketahui bahwa variabel kepribadian dan orang tua mempengaruhi manajemen keuangan pribadi pada mahasiswa Fakultas Ekonomi Universitas Samudra angkatan 2018-2019 sebesar 0,440 atau 44%, sedangkan sisanya 56% dipengaruhi oleh variabel lain seperti literasi keuangan dan teman dekat.

 

Kata kunci: Kepribadian, Orang Tua, Manajemen Keuangan Pribadi


Full Text:

PDF

References


Amanah, Ersha. (2016). Pengaruh Financial Knowledge, Financial Attitude dan Seternal Locus of Control terhadap Personal Financial Management Behavior pada Mahasiswa S1 Universitas Telkom. Skripsi. Universitas Telkom.

Amrita, N. L. (2018). Pengaruh Pendidikan Keuangan Keluarga dan Pengetahuan Keuangan terhadap Perilaku Menabung Mahasiswa dengan Locus of Control Sebagai Variabel Mediasi. Artikel Ilmiah.

Auzar A, Ariiar. Anwar, Saiful, dan Widajantie, Tituk Diah. (2021). Pengaruh Kepribadian dan Gender terhadap Manajemen Keuangan Pribadi. BAJ (Behavioral Accounting Journal), 4(1), 223-238.

Chotimah, Chusnul dan Suci Rohayati. (2015). Pengaruh Keuanga di Keluarga, Sosial Ekonomi Orang Tua, Pengetahuan Keuangan, Kecerdasan Spritual dan Teman Sebaya terhadap Manajemen Keuangan Pribadi.

Dita, Fitri Anggarlela. (2021). Pengaruh Love of Money, Pendidikan Keuangan di Keluarga dan Teman Sebaya terhadap Pengendalian Keuangan Pribadi Mahasiswa S1 Akuntansi Universitas Muhammadiyah Ponorogo (Studi pada Mahasiswa S1 Akuntansi Fakltas Ekonomi Universitas Muhammadiyah Ponorogo).

Feist, J., dan Feist, G. (2010). Teori Kepribadian. Jakarta: Salemba Humanika.

Humaira, I., dan Sagoro, E. M. (2018). Pengaruh Pengetahuan Keuangan, Sikap Keuangan, dan Kepribadian terhadap Perilaku Manajemen Keuangan pada Pelaku UMKM Sentra Kerajinan Batik Kabupaten Bantul. Jurnal Nominal, 7(1), 96–110.

Kholilah, N. Al, dan Iramani, R. (2013). Studi Financial Management Behavior pada Masyarakat Surabaya. Journal of Business and Banking, 3(1), 69–80.

Laily, Nujmatul, (2013). Pengaruh Literasi Keuangan terhadap Perilaku Mahasiswa Dalam Mengelola Keuangan. Journal of Accounting and Bussines Education, 1(4), 2.

Nababan D. dan Sadalia I. (2013). Analisis Personal Financial Literacy dan Financial Behavior Mahasiswa Strata I Fakultas Ekonomi Universitas Sumatera Utara. Repository Jurnal Universitas Sumatera Utara, 1(1), 1-16.

Nabila, Kharisma. (2015). Pengaruh Motivasi, Prestasi Belajar, Status Sosial Ekonomi Orang Tua dan Lingkungan Teman Sebaya terhadap Minat Melanjutkan Pendidikan ke Perguruan Tinggi pada Siswa Kelas XII Kompetensi Keahlian Akuntansi di SMKN Se-Kota Semarang 2014/2015. EEAJ, 4, 145.

Nidar dan Bestari. (2012). Personal Financial Literacy among University Students (Case Study at Padjajaran University Students Bandung Indonesia). World Journal of Social Sciences, 2(4), 163.

Novrinda, (2017). Peran Orang Tua Dalam Pendidikan Anak Usia Dini Ditinjau Dari Latar Belakang Pendidikan. Jurnal Potensia PG-Paud FKIP UNIB, 2(1), 42.

Robbins, S. P. (2013). Management, Eleventh Edition. United States of America: Pearson Education Limited.

Rukmana, R. (2021). Pengaruh Literasi Keuangan, Sikap Keuangan dan Kepribadiaan terhadap Perilaku Manajemen Keuangan Pelaku Ekonomi Kreatif di Kota Bandung di Masa Pandemi Covid-19. Prosiding Manajemen, 7(1), 1–18.

Shochib, Moh. (2018). Pola Asuh Orang Tua dalam Membantu Anak Mengembangkan Disiplin Diri. Jakarta: PT Rineka Cipta.

Sugiyono. (2016). Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif dan R&D, Cetakan ke-24. Bandung: Alfabeta.

Suherlan, Herlan dan Yono Budhiono. (2013). Psikologi Pelayanan. Bandung: Media Perubahan.

Sutjiati, R., dan Wulandari, F. A. (2015). Pengaruh Tingkat Kesadaran Masyarakat Dalam Perencanaan Keuangan Keluarga terhadap Kesejahteraan (Studi pada Warga Komplek BCP, Jatinangor). Jurnal Siasat Bisnis (JSB), 18(1), 21-31.

Usman, Effendi. (2016). Psikologi Konsumen. Jakarta: Raja Wali Persada.

Widayati, I. (2012). Pengaruh Status Sosial Ekonomi Orang Tua, Pendidikan Pengelolaan Keuangan Keluarga, dan Pembelajaran di Perguruan Tinggi terhadap Literasi Financial Mahasiswa Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Brawijaya. ASSET: Jurnal Akuntansi dan Pendidikan, 1(1), 176-183.


Refbacks

  • There are currently no refbacks.